Find Us On Social Media :

Kerap Dianggap PHP, Gemini dan 3 Zodiak Berikut Ternyata Takut Berkomitmen

By Andika Thaselia, Minggu, 21 Oktober 2018 | 19:46 WIB

Gemini dan 3 zodiak lainnya ini ternyata takut berkomitmen, menjadikan mereka sebagai salah satu zodiak yang kerap PHP dengan pasangan.

Baca Juga : 4 Masalah Asmara yang Kerap Dialami Gemini dalam Urusan Percintaan

Lalu, apa saja zodiak selain Gemini yang juga takut berkomitmen?

1. Taurus (20 April - 20 Mei)

Taurus adalah salah satu zodiak yang paling loyal.

Tapi ketika bicara soal hubungan dan komitmen, lagaknya Taurus punya ketakutan tersendiri akan hal ini.

Baca Juga : Tak Akan Cocok, Percintaan Gemini-Sagittarius dan 5 Pasangan Zodiak Ini Hanya Akan Berakhir Sia-sia

Setidaknya, Taurus takut berkomitmen hingga mereka akhirnya menyadari bahwa pasangan mereka adalah orang yang tepat.

Tetap saja, ini memakan waktu yang cukup lama dan terkadang pasangannya tak tahan menunggu.

2. Gemini (21 Mei - 20 Juni)

Baca Juga : Gemini dan 3 Zodiak Berikut Ternyata Nggak Punya Bakat Jadi Pemimpin

Sensitivitas Gemini membuatnya merasakan sejumlah ketakutan ketika harus berkomitmen dalam sebuah hubungan.

Terlebih, Cindy McKean mengungkapkan bahwa Gemini terkenal sebagai zodiak yang tak bisa setia pada satu pilihan.