Find Us On Social Media :

Agar Tak Tumpang Tindih, Ini 7 Cara Memisahkan Keuangan Bisnis dan Rumah Tangga

By Ardela Nabila, Senin, 18 Oktober 2021 | 14:15 WIB

Tips agar keuangan bisnis dan rumah tangga tidak tercampur.

 

3. Buat anggaran terpisah

Anggaran rumah tangga dan bisnis tentunya memiliki tujuan yang berbeda.

Jika kamu sudah membuat rekening terpisah, selanjutnya kamu bisa membuat anggaran keuangan rumah tangga dan bisnis.

Untuk membuat anggaran rumah tangga dan bisnis, kamu bisa memulainya dengan membuat perencanaan keuangan.

Mulai dari pemeriksaan cash flow, persiapan dana darurat, manajemen risiko, tujuan keuangan, hingga rencana pensiun.

4. Buat rekening terpisah

Apakah kamu masih menggabungkan rekening pribadi atau rumah tangga dengan rekening bisnis? Kalau iya, sebaiknya segera buat rekening baru, ya.

Membuat rekening terpisah untuk keperluan rumah tangga dan bisnis akan memberikan banyak kemudahan bagi kamu lho, Kawan Puan.

Beberapa di antaranya adalah kamu menjadi lebih mudah memantau serta merencanakan keuangan rumah tangga dan bisnis.

Selain itu, pencatatan keuangan pun akan semakin mudah dilakukan apabila rekening keduanya tidak tercampur.

 

Baca Juga: Pakai 5 Aplikasi Pencatatan Keuangan Ini Agar Hemat Saat Pandemi