Find Us On Social Media :

Bercerita Tentang Perjuangan Kartini, Ini 3 Film Indonesia Tentangnya

By Alessandra Langit, Selasa, 19 April 2022 | 17:15 WIB

3 film tentang hidup R.A. Kartini untuk menyambut Hari Kartini 21 April.

3. R.A. Kartini (1982)

Film ini merupakan cerita sejarah R.A. Kartini pertama yang dibuat dalam bentuk audio visual dan ditayangkan untuk masyarakat.

Digarap oleh sutradara legendaris Sumandjaja, film ini menceritakan kisah Kartini yang diperankan oleh Yenny Rachman saat muda hingga dewasa.

Uniknya, film ini juga mengisahkan detik-detik R.A. Kartini mengembuskan napas terakhir pada usia 25 tahun.

Selain itu, film ini memiliki fakta sejarah yang kuat karena diangkat dari buku biografi Kartini karya Sitisoemandari Soeroto.

Demikian 3 film soal kehidupan dan perjuangan R.A. Kartini yang bisa menjadi tontonan pilihanmu jelang Hari Kartini

(*)

Baca Juga: Resmi Dirilis Marvel, Intip Teaser Perdana Film Thor: Love and Thunder