Find Us On Social Media :

Sering Ada Dalam Kandungan Skincare, Ini 5 Manfaat Lain Centella Asiatica untuk Kesehatan

By Dinia Adrianjara, Kamis, 28 April 2022 | 18:58 WIB

Daun kaki kuda alias pegagan atau centella asiatica.

Caranya, gunakan krim oles yang mengandung 1 persen ekstrak pegagan di kulit, beberapa kali sehari.

5. Demam

Dilansir dari Kompas, daun pegagan bisa menyembuhkan demam.

Caranya, tumbuk daun pegagan segar lalu tambahkan sedikit air dan garam.

Saring air tersebut, kemudian minum di pagi hari saat perut kosong agar khasiat lebih terasa.

Baca Juga: Olahraga Setiap Hari dan Asupan Gizi Cukup, Ahli Gizi Bagikan Tips Booster Puasa

Nah itu dia manfaat daun pegagan untuk kesehatan. Kamu bisa memanfaatkan khasiat daun ini untuk berbagai masalah kesehatan seperti di atas, ya.

Stay Healthy, Kawan Puan!

(*)