Find Us On Social Media :

Sampai Rp 1 Miliar, Ini Harga Baju dan Aksesori Jisoo BLACKPINK di MV Flower

By Citra Narada Putri, Sabtu, 1 April 2023 | 16:15 WIB

Harga baju dan aksesori Jisoo BLACKPINK di videoklip Flower.

Di scene ini ia mengenakan one set dari material sequin yang berkilau, yang merupakan rancangan dari Lee y Lee y. 

Sang desainer diketahui membuat kostum ini spesial untuk syuting videoklip Flower.

Pink Sheer Dress

Baca Juga: Bikin Penasaran, Ini 3 Fakta Menarik Album Solo Jisoo BLACKPINK

Selain itu, Jisoo BLACKPINK juga terlihat mencolok dengan dress warna pink.

Pink sheer dress yang dikenakannya tersebut diketahui adalah rancangan dari Rick Owens.

Penampilannya pun semakin mencuri perhatian dengan embellished boots dari jenama Paris Texas seharga Rp18 juta. 

Namun yang lebih fantastis adalah pada perhiasan tassel earring yang dikenakannya, yang ternyata adalah milik Cartier seharga Rp1,7 miliar.

Itu dia beberapa gaya Jisoo BLACKPINK di videoklip Flower yang mengenakan busana mewah dan dengan harga yang fantastis.

Di antara gaya-gaya tersebut, manakah yang Kawan Puan paling suka?

(*)