Find Us On Social Media :

WOW! Konsumsi Buah Tomat Bisa Cegah Penyakit Paru-paru? Simak Penjelasannya di Sini

By Jeanne Pita, Jumat, 29 Desember 2017 | 01:16 WIB

Manfaat tomat yang baik untuk cegah sakit paru-paru

Si merah kecil ini diketahui bisa membantu menurunkan berat badan untuk orang yang sedang diet.

Tidak hanya itu, ternyata buah tomat juga bermanfaat untuk mencegah suatu penyakit.

Dilansir Grid.ID dari japantoday, ternyata dengan mengonsumsi 2 buah tomat sehari bisa mencegah penyakit paru-paru.

(BACA: Ini nih Gambaran Mobil Pintar Masa Depan, Nggak Perlu Pakai Sopir!)

Orang dewasa yang mengonsumsi buah ini lebih dari dua dalam sehari memiliki tingkat penurunan fungsi paru-paru yang lebih lambat daripada yang tidak makan sama sekali.

Sekali dayung dua pulau terlampaui!

Tidak hanya untuk diet, buah tomat juga bisa menjaga kesehatan paru-paru. (*)