Find Us On Social Media :

Bolehkah Memberi Bayi Minum Air Putih? Ini Fakta yang Harus Diketahui Ibu-ibu Baru

By Violina Angeline, Jumat, 5 Januari 2018 | 19:25 WIB

Bolehkah anak bayi minum air putih

Pembengkakan tubuh kemudian akan terjadi ketika bayi mengalami mabuk air.

Otak juga akan mengalami pembengkakan yang akan berujung pada kejang-kejang, koma, dan bahkan brain death.

(BACA: Tega! Ayah Racun Bayinya Sendiri dengan Racun Serangga, Diduga Begini Caranya)

Bahkan bayi yang sudah berusia 6 bulan tetap harus diperhatikan konsumsi air putihnya.

Bayi yang sudah berusia 6 bulan hanya boleh mengonsumsi 2 ons air dalam 24 jam, hingga ia berusia genap 1 tahun.

Para orangtua, khususnya orangtua baru, harus betul-betul memerhatikan kondisi tubuh si bayi.

Lakukan konsultasi secara rutin dengan dokter anak supaya si buah hati tetap sehat ya. (*)