Find Us On Social Media :

7 Daftar Nama Anak yang Dilarang Digunakan dalam Berbagai Negara di Dunia

By None, Selasa, 25 Juni 2019 | 19:10 WIB

7 Daftar Nama Anak yang Dilarang Digunakan dalam Berbagai Negara di Dunia

Tapi nama ini juga adalah salah satu nama yang paling banyak diajukan pergantian.

Oleh karena itu pemerintah Malaysia melarang penggunaan nama ini untuk menekan permintaan pergantian nama.

Baca Juga: Shireen Sungkar Hampir Gandeng Suami Orang, Begini Reaksi Teuku Wisnu

5. Talula Does The Hula From Hawaii (Selandia Baru)

Nama ini menjadi dilarang digunakan di Selandia Baru karena ada seorang anak yang memiliki nama tersebut dan mendapat ejekan dan pelecehan sehingga nama itu menjadi dilarang untuk digunakan lagi.

6. Cyanide (Inggris)

Awalnya ada seorang ibu yang mencoba menamaui anaknya dengan nama dari salah satu racun paling mematikan yaitu Cyanide atau sianida.

Lalu pemerintah turun tangan dan mulai mengatur pemberian nama kepada anak.

Baca Juga: Kesaksian Pelawak Ginanjar Tentang Kuliah S2 dan S3 Nurul Qomar

7. Ikea (Australia)

Di Australia ada aturan bahwa nama seseorang tidak boleh menyinggung, cabul dan juga tidak boleh bertentangan dengan kepentingan publik.

Salah satu nama yang dilarang digunakan di Australia adalah Ikea.