Find Us On Social Media :

Mulai dari Cabai Rawit sampai Apel, Inilah 9 Makanan yang Bisa Jaga Kesehatan Paru-paru

By Devi Agustiana, Senin, 2 November 2020 | 08:18 WIB

Ada berbagai jenis makanan yang bisa menjaga kesehatan paru-paru, salah satunya cabai rawit.

4. Kacang-kacangan dan biji-bijian

Kacang-kacangan dan biji-bijian adalah makanan yang baik untuk paru-paru.

Kacang-kacangan seperti almond, kacang mete, kacang walnut, pistachio, kacang Brazil, dan hazelnut memberikan banyak magnesium bagi tubuh, serta mineral penting yang bertindak sebagai bronkodilator.

Tak hanya itu, biji-bijian seperti biji labu, biji rami, dan biji bunga matahari juga memberikan hal yang sama.

5. Minyak zaitun

Minyak zaitun dikemas dengan lemak tak jenuh tunggal, vitamin E dan vitamin K yang dapat membantu melindungi terhadap stres oksidatif di paru-paru.

Baca Juga: Sentil Natasha Wilona Terkait Kelakuan Teman-temannya, Kevin Sanjaya: Makanya Jangan Kebiasaan Begitu

6. Brokoli

Brokoli mengandung senyawa yang disebut sulforophane, yaitu senyawa peningkat aktivitas gen yang ditemukan dalam sel paru-paru.

Senyawa tersebut melindungi organ dari kerusakan yang disebabkan oleh stres oksidatif.

Tak hanya itu, senyawa tersebut juga dapat meningkatkan aliran udara di paru-pari pada penderita asma.