Find Us On Social Media :

Duh, Masih Mau Begadang Setelah Tahu 7 Bahaya Ini? Nomor 3 Paling Ngeri

By Devi Agustiana, Jumat, 13 November 2020 | 06:35 WIB

Ilustrasi. Menonton film favorit atau menjelajahi media sosial sampai tengah malam memang mengasikan. Namun jangan salah, ada akibat yang harus ditanggung jika kamu terlalu sering begadang.

Manfaat tidur tepat waktu akan membantu kamu tidur lebih cepat lagi hingga meningkatkan metabolisme.

Satu studi bahkan menunjukkan bahwa tidur lebih lama dapat menambah tahun hidup.

Hal itu dibandingkan dengan lebih banyak kematian terjadi di antara wanita yang tidur di bawah lima jam semalam.

Baca Juga: Bikin Mandul Sampai Gagal Berumah Tangga, Ternyata Sederet Kebiasaan Ini Pemicu Terganggunya Kesuburan, Nomor 5 Sering Kita Lakukan

Penelitian yang dilakukan di Harvard menemukan bahwa siswa yang tidur dan bangun pada waktu yang sama setiap hari, akan berprestasi lebih baik di sekolah.

Oleh karena itu, untuk semakin meyakinkan bahwa tidur nyenyak dengan waktu teratur adalah yang terbaik, simaklah bahaya begadang seperti Grid.ID kutip dari laman Bustle ini:

  1. Meningkatkan gula darah

Sebuah studi tahun 2015 menemukan bahwa masalah kesehatan seperti gula darah tinggi terkait dengan orang-orang dengan jadwal yang didorong malam hari.

Hasilnya menunjukkan bahwa partisipan wanita yang begadang lebih cenderung memiliki gula darah tinggi.

Baca Juga: Duh Ngeri Banget, Begadang Jadi Salah Satu Pemicu Kanker Serviks, Hentikan Deh Mulai Sekarang!

Hiperglikemia, gula darah tinggi, sering dikaitkan dengan kondisi kesehatan lainnya.

Dari masalah sementara seperti kelelahan dan sakit kepala, hingga kondisi yang lebih serius seperti penyakit kardiovaskular dan kerusakan ginjal.

  1. Menciptakan kebiasaan makan yang buruk

Sebuah penelitian menemukan bahwa begadang membuat kamu makan lebih banyak dan seringkali lebih buruk.