Find Us On Social Media :

Skincare Natural dan Vegan untuk Perawatan Kulit Alami

By Dianita Anggraeni, Jumat, 13 November 2020 | 22:04 WIB

Ilustrasi penggunaan Skincare

Huangjisoo Pure Perfect Cleansing Oil

Pembersih wajah berbahan dasar minyak yang mengandung 8 minyak organik premium dantidak mengandung air.

Kaya dengan vitamin E dan minyak zaitun yang mampu membersihkan kulit serta melembutkannya.

Juga mengandung jojoba oil dari California yang bisa menghilangkan blackheads dansebum yang berlebih.

Cocok digunakan untuk kulit sensitif dan bahkan kulit berminyak.

Baca Juga: Pengakuan Gisella Anastasia: Aku Enggak Bangga Sih Apa yang Sudah Aku Lakukan

Pure Daily Cleansing Foam

Pembersih wajah sehari-hari yang lembut, murni dan natural yang terdiri dari 98% bahan alami,pembersih wajah ini efektif digunakan untuk orang yang mempunyai kulit sensitif, tersedia dalam ukuran 180ml, terdiri dari 5 varian.

Varian Pure Daily Foaming Cleanser – Deep Clean

Kandungan mint dan daun buah persimmon efektif membersihkan secara menyeluruh hingga kepori-pori wajah sehingga kembali bersih dan segar.

Baca Juga: Polisi Ungkap Motif Penyebar Video Syur Mirip Gisella Anastasia, Salah Satunya Ingin Naikan Followers

Huangjisoo Vegan Hand Gel

Pembersih antiseptik dalam bentuk gel yang efektif untuk membersihkan kulit tangan tanpa dibilas.

Kaya akan bahan-bahanalami seperti ekstrak wortel, seledri, selada yang menutrisi dan menjaga kelembapan dan tidak lengket di tangan.

(*)