Find Us On Social Media :

Dompet Turis Hilang Selama 18 Tahun Secara Misterius Kembali pada Pemiliknya dalam Kondisi Utuh, Ini yang Harus Dilakukan Bila Kehilangan Barang Berharga saat Travelling

By None, Senin, 5 April 2021 | 13:19 WIB

Dompet Turis Hilang Selama 18 Tahun Secara Misterius Kembali pada Pemiliknya dalam Kondisi Utuh, Ini yang Harus Dilakukan Bila Kehilangan Barang Berharga saat Traveling

Mintalah mereka untuk menemani kamu menelepon atau menjelaskan pada polisi soal situasi yang terjadi.

Kamu bisa coba meminta pertolongan pada petugas di hotel atau seseorang di kantor turis.

Sesama traveler yang kamu temui juga bisa jadi sumber pertolongan.

Baca Juga: Persiapan Puasa Ramadhan 2021, Ini 5 Rekomendasi Menu Makan Sahur Agar Tubuh Tetap Terhidrasi dan Berenergi Sepanjang Hari

3. Buat Laporan Kepolisian

Selanjutnya, kamu harus mencari kantor polisi dan laporkan adanya pencurian atau kehilangan.

Dengan membuat laporan polisi, maka kamu bisa mendapatkan dasar hukum yang pasti agar bisa mengganti paspor dan kartu kreditmu.

Selain itu, laporan kepolisian juga jadi salah satu syarat untuk melakukan klaim asuransi untuk kartu kereta yang hilang atau alat travel yang cukup mahal.

Baca Juga: Serba Mewah, Ini Daftar Menu Dinner Set di Pesta Pernikahan Atta Halilintar dan Aurel, Ada Salmon Dalam Stoples sampai Jamur Harga Fantastis!

4. Gunakan Internet

Kamu bisa menggunakan internet di hotel atau juga tempat publik yang memiliki akses internet gratis seperti kantor bantuan turis atau perpustakaan.

Kamu bisa menggunakan internet untuk mencari detil kontak di kantor kedutaan terdekat dan bank yang kamu gunakan.