Find Us On Social Media :

Sempat Sabet Gelar Orang Terkaya di Indonesia dan di Asia Tenggara, Aburizal Bakrie Curhat Akui Pernah Lebih Miskin dari Seorang Pengemis Gegara Miliki Utang hingga USD 1 Miliar : Banyak Usaha yang Saya Lakukan

By None, Minggu, 30 Mei 2021 | 06:22 WIB

Nia Ramadhani bersama Ardi Bakrie dan Aburizal Bakrie

Aburizal pun menceritakan sejumlah pengalaman yang ia jalani kepada para mahasiswa tersebut.

"Saat bertemu mereka saya katakan bahwa pendidikan mereka lebih tinggi, dan secara usia mereka juga lebih muda dari saya, jadi saya akan cerita soal pengalaman saya saja.

Sebab saya yakin pengalaman saya jauh lebih banyak dari mereka yang lebih muda ini," cerita Aburizal melalui cuitannya pada 20 Maret 2019.

Baca Juga: Gemes Banget! Intip Kelakuan Manja Putri Bungsu Ruben Onsu saat Nemplok di Dekapan Betrand Peto, Netizen: Onyo + Nia Ada Lemnya ya? Lengket Banget

Tak lupa, ia juga menceritakan soal Bakrie Grup yang sudah berdiri sejak 77 tahun lalu.

Bakrie Grup yang masih bertahan meski banyak dinamika ekonomi, politik dan lainnya.

Mertua Nia Ramadhani ini pun mengaku bersyukur atas hal ini.

"Lalu saya ceritakan mengenai pengelaman Bakrie Grup yang tahun ini sudah 77 tahun.

Lebih tua dari republik ini dan telah mengalami naik turun, mengalami perubahan ekonomi, politik dengan tujuh presiden yang berbeda, dan lain sebagainya," lanjut Aburizal. 

"Alhamdulillah kami tetap bertahan.

Kami bersyukur karena tidak banyak perusahaan di Indonesia yang begini.