Find Us On Social Media :

Dampak Erupsi Gunung Semeru Jembatan yang Hubungkan Lumajang-Malang Putus Total, Warga Pasrah Putar Balik di Tengah Hujan Abu

By Annisa Marifah, Minggu, 5 Desember 2021 | 08:43 WIB

Jembatan putus akibat erupsi Gunung Semeru, warga terpaksa putar balik.

Padahal masih ada 9 orang yang terjebak di daerah dengan dampak terparah dari erupsi Gunung Semeru.Rencananya, hari ini (5/12/2021), evakuasi akan kembali dilanjutkan.Meskipun sudah ada bantuan relawan dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Probolinggo dan Kabupaten Malang.Masih diperlukan lagi tenaga bantuan untuk mengevakuasi korban erupsi Gunung Semeru."Saya butuh tambahan relawan. Teman-teman semua, komunitas yang bisa membantu kami untuk tambahan relawan hari ini, membantu kami mengevakuasi," kata Cak Thoriq."Saya berharap para relawan yang ingin membantu kami dan dapat meringankan dengan keadaan bencana yang saat ini sedang terjadi," lanjutnya.

Baca Juga: Gunung Semeru Erupsi, Warga di Lumajang Panik Saat Berusaha Selamatkan Diri(*)