Find Us On Social Media :

'Gue Tidak Mau Terlalu dalam Memiliki Pasangan', Geger Nathalie Holscher Gugat Cerai Sule, Pernyataan Lawas sang Komedian tentang Anak dan Istri Kembali Jadi Sorotan hingga Buat Netizen Geram

By Mentari Aprelia, Jumat, 8 Juli 2022 | 06:00 WIB

Nathalie Holscher gugat cerai Sule, pernyataan lawas sang komedian jadi sorotan

"Karena gue tidak mau terlalu dalam untuk memiliki pasangan.

Karena pasangan tu bukan milik gue, tapi milik Allah."

Menurutnya, yang terpenting baginya adalah ia selalu bertanggung jawab dan tak pernah berkhianat atau selingkuh.

"Yang terpenting mah, tanggung jawab, tidak mengkhianati. Udah, gue prinsipnya itu," terang Sule.

Akan tetapi, ternyata pernyataan ini justru menuai kritikan netizen.

"Mungkin prinsipnya tidak mau memperjuangkan pasangan," tutur @revi_agustin_123.

"Tanggung jawab no 1, mana? Tanggung jawab sebagai seorang suami tuh gak hanya cukup memberi nafkah, tapi juga harus jadi pelindung dan penengah ketika ada problem di keluarga," protes @nurjee24.

Baca Juga: Nathalie Holscher Gugat Cerai Sule, Intip Potret Modis Nathalie Saat Jalan-jalan di Singapore Bareng Adzam!

(*)