Find Us On Social Media :

Tidak Hanya Mudah Didapat, Ternyata 4 Makanan Ini Juga Bisa Mencegah Kanker Payudara loh

By Fahrisa Surya, Minggu, 7 Januari 2018 | 23:59 WIB

4 Makanan Ini Juga Bisa Mencegah Kanker Payudara

Selain olahraga teratur, pola makan juga sangat berpengaruh.

Melansir dari laman nakita.id, ternyata beberapa makanan di bawah ini bisa mencegah kanker payudara loh.

Apa aja ya kira-kira?

1. Kacang

Selain mengandung vitamin E, makanan ini berkhasiat untuk mencegah kanker payudara dengan cara menjadi penghalang zat-zat berbahaya yang masuk ke dalam tubuh.

Jika diolah dengan benar, kacang juga bermanfaat untuk mengurangi risiko terkena penyakit jantung dan diabetes.

2. Brokoli

Sayuran berwarna hijau sangat kaya akan manfaat.

Brokoli mengandung banyak serat, kalsium dan vitamin c yang dapat mencegah kanker payudara.

(BACA: 4 Hal Ini yang Akan Terjadi Pada Tubuhmu Saat Berhenti Konsumsi Alkohol, Apa Aja ya Kira-kira?)

3. Bawang putih

Siapa sangka benda mungil berwarna putih ini bisa menjadi salah satu pencegah kanker payudara.