Find Us On Social Media :

Punya Kandungan Kalori dan Lemak yang Tinggi, Inilah 7 Langkah Cerdas Memasukkan Kacang dalam Menu Dietmu

By Linda Rahmadanti, Senin, 23 April 2018 | 11:40 WIB

Punya Kandungan Kalori dan Lemak Yang Tinggi, Inilah 7 Langkah Cerdas Memasukkan Kacang dalam Menu Dietmu

(BACA JUGA: Masih Berumur 3 Tahun, Yuk Kenalan sama Olenka Chef Terimut di Dunia!)

1. Campurkan dengan buah apel atau buah lain sebagai camilan saat sore hari atau di kantor. 

2. Kacang-kacangan dapat dengan mudah direduksi menjadi makanan atau bubuk yang dapat kamu tambahkan ke shake atau smoothie. 

3. Ganti gula dengan potongan kacang pecan pada menu sereal saat sarapan. 

Kacang akan memberikan rasa manis dengan manfaat kesehatan dan serat ekstra. 

(BACA JUGA: Rumah Syahnaz Shadiqah dan Jeje Govinda, 3 Lantai dan Ada Rooftopnya!)

4. Tambahkan ke dalam sandwich. 

Caranya cukup mudah dengan mencampurkan satu ons kenari cincang halus, 20 zaitun cincang, dan satu sendok makan mayo rendah lemak. 

5. Jadikan sebagai topping ikan panggang. 

6. Jadikan sebagai lauk. 

Kombinasikan nasi merah dengan pecan cincang, almond, kacang polong, dan wortel. 

7. Memasukkan kacang ke dalam menu tumis. 

(BACA JUGA: Kenali Gejala Radang Usus Buntu pada Anak, Hati-hati Mirip Masuk Angin loh)

Kamu bisa mengkombinasikan kacang mete dan daging ayam menjadi hidangan tumisan yang pedas.