Find Us On Social Media :

9 Kebiasaan Pemicu Penuaan dan Kematian Dini, Stop Mulai Hari Ini!

By Devi Agustiana, Kamis, 28 Januari 2021 | 15:43 WIB

Ilustrasi penuaan dini

Radikal bebas menyebabkan oksidasi sel dan DNA.

Mereka dapat menyebabkan kerusakan tubuh pemicu kanker atau kondisi kesehatan lainnya.

8. Terlalu sering terpapar matahari

Keluar rumah dan menikmati sinar matahari memang bagus untuk meningkatkan suasana hati dan menyerap vitamin D, tetapi terlalu banyak paparan sinar matahari adalah berita buruk untuk penuaan.

"Jenis pertama dan paling umum berasal dari kerusakan akibat sinar matahari kronis," kata Jerome Potozkin, MD, seorang dokter kulit bersertifikat.

Terlalu banyak sinar matahari tidak hanya membuat terlihat lebih tua, tetapi juga dapat menyebabkan berkembangnya kanker kulit.

9. Merokok

Kebiasaan merokok bisa menyebabkan kanker paru-paru dan penyakit jantung.

Tidak hanya itu, kebiasaan ini juga jadi pemicu tanda-tanda kerusakan wajah.

Racun dari rokok akan mudah mengakibatkan kerutan dan garis halus di wajah atau sekitar mulut.

(*)