Find Us On Social Media :

Asyik! 5 Hobi Ini Bisa Meningkatkan IQ, Termasuk Main Video Game Loh

By Devi Agustiana, Selasa, 23 Februari 2021 | 11:27 WIB

Ilustrasi: main video game bisa tingkatkan IQ

Tidak dapat disangkal ternyata ada hubungan antara bermain musik dan prestasi.

Hal itu berkaitan dengan kepemimpinan, inovasi, dan kepercayaan diri.

Baca Juga: Tulus Tepati Janji Bawa Teater Boneka dan Mainkan Alat Musik Bansi dalam Konser Monokrom

3. Bermain video game

Meskipun video game kerap mendapat reputasi yang buruk, tapi kegiatan memiliki manfaat kognitif.

Banyak orang kaya rata-rata bermain lima jam seminggu.

Baca Juga: Sukses Debut Jadi Idol K-Pop, Dita Secret Number Kini Dijadikan Karakter Video Game Baru Besutan Perusahaan Korea

Video game telah terbukti meningkatkan memori, keterampilan penalaran spasial, strategi, dan bahkan keterampilan sosial.

4. Belajar bahasa baru

Cukup mengesankan jika CEO Facebook, Mark Zuckerberg, mengatakan dia belajar bahasa Mandarin karena tiga alasan: untuk berkomunikasi dengan keluarga istrinya, untuk mempelajari budaya China, dan untuk menantang dirinya sendiri.

Semua alasan itu bagus.

Baca Juga: Lucunya Gempita Nora Marten Belajar Bahasa Korea, Sahabat Gisella Anastasia Sampai Diteror Voice Note: Anyeonghaseyo, Gempi Imnida..