Find Us On Social Media :

Dijamin Pulen, Begini Cara Memasak Beras Merah yang Benar Hanya Dalam Hitungan Menit

By Hananda Praditasari, Selasa, 22 Juni 2021 | 16:42 WIB

Nasi merah

Jika telah mendidih, kecilkan api dan masak nasi selama 45 menit dan tutup panci dengan penutup.

3. Kamu juga bisa memasak nasi merah seperti memasak pasta.

Ambil satu cangkir beras merah dan bilas dengan air mengalir sekali atau dua kali.

Baca Juga: Sering Salah Paham, Tanda Expirate Date dan Best Before Pada Makanan Kemasan Ternyata Punya Makna Berbeda!

Tuang 12 gelas air ke dalam panci dan biarkan mendidih.

Tambahkan nasi dan biarkan mendidih selama setengah jam.

Kuras airnya dan biarkan nasi di saringan selama beberapa menit.

Sekarang masukkan kembali nasi ke dalam panci tempat kamu memasaknya dan tutup.

Diamkan beberapa menit agar nasi mengembang.

(*)