Find Us On Social Media :

Punya Masalah Sulit Tidur? Yuk Simak 4 Cara Mengatasi Insomnia Berikut Ini yang Patut Dicoba di Rumah

By Rizqy Rhama Zuniar, Jumat, 11 Februari 2022 | 19:51 WIB

4 cara mengatasi insomnia

Jika kalian tidur siang, maka usahakan tidak lebih dari 30 menit dan hindari tidur di sore hari.

Dengan demikian, maka jam tidur malam kalian tidak akan terganggu.

4. Berlatih Meditasi

Satu solusi yang cukup efektif dalam mengatasi segala masalah kesehatan adalah dengan berlatih meditasi.

Jika kalian tidak dapat tidur nyenyak, cobalah untuk berlatih meditasi.

Baca Juga: Ngeri Banget Tahu Bahayanya! Di Balik Adem dan Nikmatnya Tidur di Lantai Ternyata Ancaman Ini Diam-diam Mengintai Kesehatan Tubuh

Kalian bisa memulai meditasi dengan melakukannya selama 5 menit setiap hari, lalu secara bertahap meningkatkan durasinya.

Meditasi akan membantu menjaga pikiran kalian tetap tenang dan membuat tidur lebih nyenyak.

(*)