Find Us On Social Media :

Lebih Sulit Dideteksi, Kenali Gejala Bipolar pada Anak dan Remaja

By Maharani Kusuma Daruwati, Selasa, 8 Februari 2022 | 12:28 WIB

Gangguan bipolar pada anak

Gejala pada remaja

Pergeseran hormon, ditambah perubahan kehidupan yang terjadi secara alami dengan pubertas, dapat membuat remaja tampak sangat emosional dari waktu ke waktu.

Namun perubahan suasana hati yang drastis atau berfluktuasi dengan cepat mungkin menunjukkan kondisi yang lebih serius, seperti gangguan bipolar, daripada perkembangan remaja yang khas.

Diagnosis gangguan bipolar paling sering terjadi selama masa remaja akhir dan dewasa awal.

Gejala umum mania pada remaja meliputi:

Gejala umum dari episode depresi meliputi:

Ingatlah bahwa banyak dari tanda-tanda ini, seperti bereksperimen dengan zat dan memikirkan seks, bukanlah perilaku remaja yang tidak biasa. 

Tetapi jika mereka tampaknya menjadi bagian dari pola perubahan suasana hati yang lebih besar atau mulai memengaruhi kehidupan sehari-hari mereka, itu bisa menjadi tanda gangguan bipolar atau kondisi lain.

Baca Juga: Jadi Bentuk Teknik Relaksasi, Ini Cara Dian Sastro Hadapi Masalah Kesehatan Mental

(*)