Find Us On Social Media :

6 Tips Sehat Turunkan Berat Badan Pasca Melahirkan, Menyusui Salah Satunya!

By Maria Andriana Oky, Minggu, 5 Agustus 2018 | 15:39 WIB

Deretan tips sehat turunkan berat badan pasca melahirkan

4. Banyak minum air putih

(BACA JUGA :Pamerkan i-Series dan Hybrid, Toyota Dekat Dengan Technology Mendatang)

Air adalah sahabat terbaik saat kamu mncoba menurunkan berat badan.

Air putih memiliki peran penting untuk membersihkan racun-racun dari dalam tubuhmu dan menjauhkan kamu dari infeksi saluran kencing, suatu kondisi umum yang berlaku selama periode pasca persalinan.

Banyak minum air mencegah kamu mengalami dehidrasi dan meningkatkan metabolisme tubuhmu.

5. Berolahraga dengan waktu yang tepat

Olahraga yang ideal pasca persalinan adalah berjalan cepat selama 20 menit dengan tambahan peregangan yog untuk memperkuat punggung bawah, otot panggul dan otot rahim.

(BACA JUGA :Cara Polisi Buru Akun Facebook Palsu, Cepat dan Pasti Tertangkap!)

6. Menyusui bayi kamu

Menyusui memiliki kontribus besar pada metabolisme tubuh dan membantu ibu kembali ke berat badan yang semula lebih cepat.

Penelitian membuktikan, bahwa wanita yang menyusui bayinya mampu membakar sebanyak 800 kalori. (*)